Langsung ke konten utama

Kenangan Bersama Ana dan Yayu di PHT 14

Setiap ada pertemuan pasti ada perpisahan. Begitu pula yang terjadi sekarang. Kalian berdua harus pergi dan meninggalkan kenangan yang tak akan terlupakan.

Suka duka, tawa canda, marah, sedih, jengkel, dan semua emosi telah kita rasakan bersama. Aku banyak belajar dari kalian. Belajar menjadi teman, sahabat sekaligus kakak yang baik, pengertian dan penyayang, walaupun aku tidak sukses melakukan itu semua.

Aku mohon maaf atas segala salah yang pernah kulakukan kepada kalian. Baik itu salah dalam ucapan maupun perbuatan.
Aku juga berterima kasih atas semua yang telah kalian berikan kepadaku selama ini.
Semoga Tuhan senantiasa menyertai kalian berdua. Aamiin.

Tulisan dan foto-foto ini kupersembahkan untuk kalian berdua.
We will always miss you...

Masih ingat HP ini???
Ini aku yang foto, jadi aku tidak kelihatan. Hehehe...

Bergaya di Air Terjun Mata Buntu, Wasuponda. Yayu yang jadi fotografernya.

Foto Perpisahan_1

Foto Perpisahan_2

Foto Perpisahan_3. Ya ampuuuun... mataku melotot. Hihihihi.....




Komentar

Posting Populer

Surah Al-Baqarah Ayat 18

Ada apa sih dengan surah Al-Baqarah ayat 18? Kok tumben ya judul tulisanku kali ini jadi islami banget? Mimpi apa aku semalam? Hehehe.... 😄😁😀

Ekstrak Ikan Gabus

Di kampungku, semua orang yang habis operasi disarankan makan ikan gabus, yang dalam bahasa Mandar disebut Be'do'. Hal itupun terjadi padaku sehabis operasi yang pertama Januari 2016 lalu. Mengapa harus ikan gabus? Karena dengan makan ikan gabus, luka operasi kita bisa lekas sembuh.

Milo dan Kenangan

Beberapa malam yang lalu, saat aku nonton TV sambil makan Milo, aku dapat ide untuk menulis tentang Milo di sini. Makanya jadi deh tulisan tentang Milo dan Kenangan ini.