Langsung ke konten utama

Jalan Lurus


Jalan lurus sepuluh yang mesti ditempuh
Yang pertama bahwa Allah Maha Esa
Yang kedua Muhammad rasul kita
Yang ketiga cinta Ibu cinta Ayah kita
Yang keempat cinta guru-guru kita
Yang kelima cinta tanah air kita

Diri kita memancarkan cahaya cinta
Semoga Allah membimbing kita semua

Jalan lurus sepuluh yang mesti ditempuh
Yang keenam shalat mari ditegakkan
Yang ketujuh Qur'an baca diartikan
Yang delapan sedekah dengan dermawan
Yang sembilan puasa penuh keikhlasan
Yang sepuluh senyum sopan senantiasa

Keramahan perilaku diri kita
Semoga Allah membimbing kita semua

Aamiin ya Rabb.

***

Saya lupa kapan tepatnya saya mendengar lagu dari Gita Gutawa berjudul Jalan Lurus ini untuk yang pertama kalinya dan kemarin saya tidak sengaja melihatnya di YouTube.

Penasaran sama video dan liriknya, akhirnya saya pun membuka dan menontonnya. Wah! Ketemu lagu yang begitu indah dan sangat bagus lagi nih. Terimakasih Tuhan dan terimakasih YouTube.

Sukses selalu buat Gita Gutawa.

Komentar

Posting Populer

Surah Al-Baqarah Ayat 18

Ada apa sih dengan surah Al-Baqarah ayat 18? Kok tumben ya judul tulisanku kali ini jadi islami banget? Mimpi apa aku semalam? Hehehe.... 😄😁😀

Ekstrak Ikan Gabus

Di kampungku, semua orang yang habis operasi disarankan makan ikan gabus, yang dalam bahasa Mandar disebut Be'do'. Hal itupun terjadi padaku sehabis operasi yang pertama Januari 2016 lalu. Mengapa harus ikan gabus? Karena dengan makan ikan gabus, luka operasi kita bisa lekas sembuh.

Milo dan Kenangan

Beberapa malam yang lalu, saat aku nonton TV sambil makan Milo, aku dapat ide untuk menulis tentang Milo di sini. Makanya jadi deh tulisan tentang Milo dan Kenangan ini.