Langsung ke konten utama

Segumpal Darah


Bangun tidur tadi karena digangguin sama nyamuk-nyamuk nakal. Aduh. Ini nyamuk tidak bisa lihat orang tidur dengan bahagia tanpa anti nyamuk. Kalau tidak menggigit, kerjanya muter-muter aja di dekat telinga. Nyamuk oh nyamuk, kamu benar-benar nakal deh.

Ketika sedang merasa jengkel sama si nyamuk yang nakal, saya tiba-tiba teringat tentang golongan darah dan transfusi darah.

Sejak sakit tahun 2015 lalu dan harus dirawat di rumah sakit, saya sudah beberapa kali transfusi darah karena HB atau hemoglobin saya rendah.

Saya sudah lupa ada berapa kantong darah yang telah masuk ke dalam tubuh saya ini. Yang pasti sudah berkantong-kantong darah bukan hanya segumpal darah dan semua darah itu berasal dari orang yang berbeda-beda.

Kepada semua orang yang telah memberikan darahnya kepada saya baik melalui rumah sakit maupun tidak, saya ucapkan terimakasih yang sebanyak-banyaknya. Semoga semuanya selalu dalam lindungan dan cinta kasih Tuhan, sehat senantiasa, serta sukses dunia akhirat. Aamiin. Aamiin. Aamiin ya Rabb.

Komentar

Posting Populer

Surah Al-Baqarah Ayat 18

Ada apa sih dengan surah Al-Baqarah ayat 18? Kok tumben ya judul tulisanku kali ini jadi islami banget? Mimpi apa aku semalam? Hehehe.... 😄😁😀

My Friends di Pelita Mandiri Sorowako Tahun 2014

Akhir tahun lalu sampai awal tahun ini ada banyak wajah baru yang menghiasi Pelita Mandiri Sorowako. Dan ada beberapa orang juga yang harus pergi meninggalkan Pelita Mandiri Sorowako. Roda kehidupan selalu berputar, namun apapun itu kita harus jalani dengan penuh suka cita. Buat teman-teman yang sudah tidak di Pelita Mandiri Sorowako lagi, semoga di tempat yang baru kalian semakin sukses dan tidak melupakan kami di sini.

Jangan Menyerah

Lagu yang berjudul Jangan Menyerah dari d'Masiv ini adalah salah satu lagu kesukaan saya. Saya lupa kapan tepatnya mendengar lagu ini untuk yang pertama kalinya. Kalau tidak salah sekitar tahun 2011 lalu.